Deskripsi Sistem Pembelajaran Online dan Hasil Belajar Siswa Dalam Bidang Studi PAI (Studi Kasus Pada Siswa SMK Bina Siswa 2 Cililin)

Shandy Fadilah, 1601043 (2020) Deskripsi Sistem Pembelajaran Online dan Hasil Belajar Siswa Dalam Bidang Studi PAI (Studi Kasus Pada Siswa SMK Bina Siswa 2 Cililin). S1 Skripsi, Sekolah Tinggi Agama Islam Darul Falah Cihampelas Kabupaten Bandung Barat.

[thumbnail of (Cover).pdf] Text
(Cover).pdf - Published Version

Download (518kB)
[thumbnail of (Bab1).pdf] Text
(Bab1).pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (398kB)
[thumbnail of (Bab2).pdf] Text
(Bab2).pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (314kB)
[thumbnail of (Bab3).pdf] Text
(Bab3).pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (305kB)
[thumbnail of (Bab4).pdf] Text
(Bab4).pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (461kB)
[thumbnail of (Bab5).pdf] Text
(Bab5).pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (156kB)
[thumbnail of (Daftar Pustaka).pdf] Text
(Daftar Pustaka).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (253kB)
[thumbnail of (Lampiran).pdf] Text
(Lampiran).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (963kB)

Abstract

Munculnya wabah Covid-19 memang memberikan dampak yang besar terhadap semua sisi kehidupan umat manusia, termasuk dalam dunia pendidikan. Dunia Pendidikan seolah menjadikan rumah sebagai lembaga pendidikan yang dapat menggantikan lembaga pendidikan formal. Hal ini dilakukan karena instruksi pemerintah, dan juga dengan alasan untuk mencegah penyebaran virus covid-19. (Surat Edaran Mendikbud No. 4 Tahun 2020 tetang Pelaksanaan Kebijakan Pendidikan dalam Masa Darurat Penyebaran Covid-19, 2020). Pembelajaran pun akhirnya tak dapat terelakkan terjadi di rumah, namun bukan dengan kedatangan guru ke rumah masing-masing siswa melainkan dengan media online. Pembelajaran menggunakan jaringan internet lazim disebut dengan E- Learning, atau juga dikenal dengan pembelajaran daring (dalam jaringan). Adapun mengenai hasil belajar pada bidang studi PAI, bagai mana hasil belajar siswa mengingat dengan pemberlakuan sistem pembelajaran online saat ini. Berdasarkan latar belakang di atas penelitian ini fokus pada rumusan masalah sebagai berikut : 1) Bagaimana Penerapan Sistem Pembelajaran Online di SMK Bina Siswa 2 Cililin?, 2) Bagaimana Hasil Belajar Siswa Dalam Bidang Studi PAI? Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif, dengan pendekatan yang digunakan adalah pendekatan sosial, dengan metode yang digunakan yaitu metode studi kasus. Dalam proses pengumpulan data, penulis menggunakan metode observasi, wawancara, dokumentasi, dan data cek. Dari hasil penelitian penulis menemukan bahwa pelaksanaan Sistem Pembelajaran Online di SMK Bina Siswa 2 Cililin sudah cukup baik, hal ini terbukti dengan adanya pembelajaran daring dan pemberian tugas maupun materi yang menggunakan aplikasi internet. Seperti Whatsapp, zoom, google classroom, dan juga google drive, pemberian materi sudah dijadwalkan oleh setiap gurunya. Selain itu juga bahwa hasil belajar siswa dalam bidang studi PAI bisa dikatakan bagus, dilihat dari aspek keterampilan, pengetahuan, dan PTS hampir semua siswa nilainya di atas rata-rata.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords / Katakunci: Sistem Pembelajaran Online dan Hasil Belajar Siswa dalam Bidang Studi PAI
Subjects: A General Works > AC Collections. Series. Collected works
Divisi / Prodi: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: UPT Perpustakaan STAI Darul Falah
Date Deposited: 05 Aug 2023 05:05
Last Modified: 02 Apr 2024 05:36
URI: http://repository.staidaf.ac.id/id/eprint/137

Actions (login required)

View Item
View Item