Studi Kasus Pendekatan Holistik Dalam Kemampuan Membaca Pada Pembelajaran Bahasa Arab Kelas II (Studi Kasus di MI Bongas 1)

Lusi Sugarti, 2103009 (2024) Studi Kasus Pendekatan Holistik Dalam Kemampuan Membaca Pada Pembelajaran Bahasa Arab Kelas II (Studi Kasus di MI Bongas 1). S1 Skripsi, Sekolah Tinggi Agama Islam Daru Falah Cihampelas Bandung Barat.

[thumbnail of (Cover).pdf] Text
(Cover).pdf - Published Version

Download (95kB)
[thumbnail of (Bab1).pdf] Text
(Bab1).pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (151kB)
[thumbnail of (Bab2).pdf] Text
(Bab2).pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (126kB)
[thumbnail of (Bab3).pdf] Text
(Bab3).pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (118kB)
[thumbnail of (Bab4).pdf] Text
(Bab4).pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (169kB)
[thumbnail of (Bab5).pdf] Text
(Bab5).pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (52kB)
[thumbnail of (Daftar Pustaka).pdf] Text
(Daftar Pustaka).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (68kB)
[thumbnail of (Lampiran).pdf] Text
(Lampiran).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Didalam perkembangan zaman ini untuk memenuhi kebutuhan kehidupan yang modern tidak lah mudah, setiap orang harus bisa menguasai kemampuan membaca, yang mana membaca adalah suatu keterampilan yang sangat penting untuk dimiliki. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui studi kasus pendekatan holistik dalam kemampuan membaca pada pembelajaran bahasa arab kelas II (Studi Kasus) karena pendekatan ini menganggap pembelajaran membaca sebagai proses yang mencakup berbagai aspek dari segala sesuatu baik segi kognitif, emosional, sosial, dan spiritual. Studi ini menggunakan metode kualitatif studi kasus. Subjek penelitian adalah 29 siswa kelas dua sekolah MI Bongas 1 dengan kemampuan membaca yang beragam. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendekatan holistik efektif untuk meningkatkan kemampuan membaca siswa ketika mereka belajar bahasa Arab. Peningkatan kemampuan membaca secara keseluruhan dapat dicapai melalui perencanaan, pelaksanaan dan dampak yang ada. Dalam pembelajaran penerapan materi bacaan yang relevan dengan kehidupan siswa, penerapan strategi relaksasi dan refleksi dalam proses pembelajaran, dan mendapatkan dukungan sosial dari guru dan teman sebaya. Penemuan ini menunjukkan betapa pentingnya memperlakukan siswa sebagai individu yang independen daripada hanya penerima informasi. Salah satu konsekuensi dari penelitian ini adalah bahwa kurikulum pendidikan harus disesuaikan dengan pendekatan pembelajaran membaca yang lebih komprehensif. Selain itu, guru harus diberi pelatihan yang lebih mendalam untuk menerapkan pendekatan tersebut.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords / Katakunci: Pendekatan Holistik, Kemapuan Membaca, Pembelajaran bahasa arab
Subjects: A General Works > AC Collections. Series. Collected works
Divisi / Prodi: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Lusi Sugiarti
Date Deposited: 11 Sep 2024 07:31
Last Modified: 11 Sep 2024 07:31
URI: http://repository.staidaf.ac.id/id/eprint/1093

Actions (login required)

View Item
View Item